Non-fiction
Analisis Swot Teknik Membedah Kasus Bisnis
Kekuatan buku ini terletak pada pendekatan praktis dengan memberikan sebanyak mungkin contoh kasus real di bidang bisnis berikut pembahasannya. Mereka yang akan memetik banyak manfaat dari buku ini antara lain adalah para mahasiswa Fakultas Ekonomi Program Studi Manajemen dan Magister Manajemen; Dewan Direksi, Corporate Secretary maupun para manajer fungsional perusahaan; para konsultan bisnis; serta para praktisi dan peminat di bidang perencanaan strategis, baik yang bekerja pada perusahaan jasa maupun manufaktur.
1927/10 | 332 Ran a | Perpustakaan SMA | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain